Manis Lembut dalam Setiap Gigitan: Resep Puding Karamel yang Menggugah Selera

Ilustrasi: puding karamel-Photo: istimewa-CICA PUTRI NABILA

- Dalam wadah terpisah, kocok telur bersama dengan ekstrak vanila dan sejumput garam hingga merata.

- Perlahan tuangkan susu hangat ke dalam campuran telur sambil terus diaduk agar telur tidak menggumpal.

BACA JUGA:Banding, Hukuman Syahrul Yasin Limpo Bertambah Menjadi 12 Tahun Penjara

BACA JUGA:Banyak Rusak, Gapura di Kendari Senilai Rp32 Miliar Mendadak Viral

- Saring adonan puding untuk memastikan tekstur halus dan lembut.

3. Mengukus Puding:

- Tuangkan adonan puding ke dalam cetakan yang sudah berisi karamel.

- Tutup cetakan dengan aluminium foil untuk menghindari air masuk ke adonan saat dikukus.

- Kukus puding selama 45-50 menit dengan api sedang hingga matang. Untuk memastikan kematangan, tusukkan tusuk gigi ke tengah puding; jika keluar bersih, puding siap diangkat.

- Angkat puding dari kukusan dan biarkan dingin di suhu ruang, kemudian masukkan ke dalam kulkas selama beberapa jam agar lebih set.

4. Penyajian:

BACA JUGA:Ketua KPK Pastikan Bakal Panggil Kaesang dan Bobby Terkait Penggunaan Jet Pribadi

BACA JUGA:Sengketa, Kejari OKI Pasang Plang di Hutan Kota Kayuagung

- Setelah puding benar-benar dingin, balik cetakan di atas piring saji.

- Karamel yang mengeras di dasar cetakan akan mencair dan mengalir di atas puding, memberikan tampilan yang menggugah selera.

Tag
Share