WiFi Rumah Ternyata Diam-diam Ada yang Pakai, Ini Mengatasinya

Takut koneksi WiFi dicuri tetangga atau orang lain yang tidak dikenal sehingga saat internetan jadi lemot dan ngelag?-Photo ist-Eris

4. Buka menu daftar perangkat atau device list.

5. Anda akan melihat daftar semua perangkat yang terhubung ke Wifi Anda. Setiap perangkat akan menampilkan informasi seperti IP Address dan MAC Address.

Jika Anda menemukan bahwa ada perangkat yang terhubung tanpa izin, Anda dapat mengganti password Wifi Anda.

Dengan cara ini, pemilik perangkat asing tidak akan dapat mengakses jaringan internet Anda karena mereka tidak mengetahui kata sandi yang baru.

Dengan memperhatikan langkah-langkah di atas, Anda dapat lebih memastikan keamanan jaringan internet Anda dari akses tanpa izin.

BACA JUGA:Xiaomi Sedang Kembangkan Smartphone tri-foldable

BACA JUGA:BYD Akan Meluncurkan Mobil Listrik Tipe Terbarunya Seal 06 GT

Jaga selalu kerahasiaan informasi login Anda dan lakukan pemantauan secara berkala terhadap perangkat yang terhubung ke jaringan Anda. Semoga informasi ini bermanfaat dan membantu Anda dalam menjaga keamanan jaringan Wifi Anda.*

BACA JUGA:Pendaftaran Bidang Tanah untuk Pemanfaatan Tanah Masyarakat yang Lebih Optimal

BACA JUGA:BMKG : Ada Potensi Gempa Megathrust di Indonesia

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan