Vicky Prasetyo Luncurkan Kopi Revolusi, Bisnis Baru Bareng Okie Agustina
Vicky Prasetyo luncurkan Kopi Revolusi, bisnis baru bareng Okie Agustina dan rekan lainnya. -Instagram @kopirevolusi-
Ia mengaku memiliki sisi emosional tersendiri, sekaligus menjadikan bisnis ini sebagai bentuk usaha mendukung dirinya yang kini menjadi single parent.
Vicky dan tim juga membuka peluang kemitraan bagi masyarakat yang ingin menghadirkan Kopi Revolusi di daerah masing-masing.
Meski dunia bisnis kopi penuh persaingan, Vicky menegaskan dirinya tetap optimistis.
BACA JUGA:Vicky Prasetyo Raih Hasil Terendah Hitungan Cepat Pilkada Pemalang
BACA JUGA:Vicky Prasetyo Dilaporkan ke Polisi Atas Dugaan Penipuan
“Yang rugi itu justru orang yang mati karena ketakutan. Kami berlima investasi sesuai kemampuan, dan semuanya dilakukan dengan kerja sama,” pungkas Vicky.