Selama 16 Hari Amankan 14 Tersangka

Kapolres OKU Timur, AKBP Kevin Leleury SIK MSi dan jajaran menggelar konferensi pers terkait Operasi Pekat Musi I 2025, pada Senin, 17 Maret 2025. -Foto: OKUT POS-Deo
BACA JUGA:Operasi Ketupat 2025 Mulai 23 Maret
Selain itu, sebanyak 55 liter tuak juga berhasil diamankan, dengan total keseluruhan minuman keras yang disita mencapai 735 botol.
Kapolres OKU Timur juga mengimbau masyarakat yang akan melakukan perjalanan mudik untuk memastikan keamanan rumah sebelum berangkat serta memeriksa kondisi kendaraan guna memastikan keselamatan selama perjalanan.
"Kami berharap bulan suci Ramadan serta arus mudik Lebaran 1446 Hijriah dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar," pungkasnya. (*)