Manfaat Luar Biasa Tomat Ceri untuk Kesehatan

Ilustrasi tomat ceri -foto:Halodoc-Putri
Kandungan likopen dalam tomat ceri juga bermanfaat dalam mengurangi peradangan dan mencegah penggumpalan darah, sehingga dapat menurunkan risiko stroke.
BACA JUGA:Spesifikasi Oppo F29 dan F29 Pro Bocor Jelang Peluncuran Resmi
BACA JUGA:CL1 Komputer Biologis Pertama di Dunia Gabungkan Sel Otak Manusia dengan Teknologi
6. Mengurangi Risiko Kanker
Berbagai antioksidan dalam tomat ceri, termasuk vitamin C, likopen, beta karoten, flavonoid, dan polifenol, berpotensi membantu melawan pertumbuhan sel kanker dan mengurangi risiko terkena penyakit tersebut.
Meskipun manfaat tomat ceri telah didukung oleh berbagai penelitian, penelitian lebih lanjut masih diperlukan untuk memahami efektivitasnya secara lebih mendalam dalam pencegahan dan pengobatan berbagai penyakit.
Untuk mendapatkan manfaat terbaik, konsumsi tomat ceri secara seimbang dan padukan dengan pola makan sehat serta gaya hidup aktif.