7 Makanan Ampuh untuk Mengusir Lemak Perut Secara Alami

Alpukat menjadi salahsatu makanan yang ampuh untuk mengusir lemak perut secara alami. -Foto: sisiplus.katadata.co.id-Gus munir

Omega-3 yang Membantu Mengurangi Lemak Perut

Ikan seperti salmon, makarel, dan tuna mengandung asam lemak omega-3 yang dapat membantu menekan peradangan dalam tubuh serta meningkatkan metabolisme. 

BACA JUGA:Yohana Dilantik Menjadi Ketua TP PKK OKU Selatan

BACA JUGA:Badan Jalan Patah dan Amblas, Lalulintas Terhambat

Omega-3 juga berperan dalam mengatur hormon yang mengontrol nafsu makan, sehingga mengurangi kemungkinan makan berlebihan.

Disarankan untuk mengonsumsi ikan berlemak sekitar 2–3 kali seminggu agar manfaatnya lebih maksimal dalam membantu mengurangi lemak perut.

Cuka Apel 

Meningkatkan Pencernaan dan Metabolisme

Cuka apel sering digunakan sebagai bahan alami untuk membantu mengurangi lemak perut.

Kandungan asam asetat dalam cuka apel dapat meningkatkan metabolisme, mengurangi retensi air, dan membantu mengontrol nafsu makan. (*)

Tag
Share