Hijrah Tigray

Dahlan Iskan di depan Ethiopian Airlines.-Foto: Disway-Gus munir

BACA JUGA:5 Inspirasi Mix & Match Kerudung Hitam yang Bikin Tampil Stylish

BACA JUGA:11 Makanan Penurun Tekanan Darah Tinggi

Di negara Kristen itu, kata sejarah, mereka akan terbebas dari ancaman dan tekanan kaum Quraisy yang dominan di Mekah.

Mereka harus menyeberangi Laut Merah. Lalu menetap di satu kota kecil yang disebut Negash. Sisa-sisa hijrah pertama itu kabarnya masih ada: ke Negash itulah tujuan saya. Harus naik mobil dua jam dari Makelle. Ke arah utara. Ke arah yang lebih tidak aman lagi. Juga lebih miskin.(Dahlan Iskan)

Tag
Share