Jagan Konsumsi Sayuran Ini Jika Tak Ingin Asam Lambung Naik

--

3. Bawang Bombay

Kandungan fruktosa yang cukup tinggi pada Bawang Bombay. Sama halnya seperti zat Rafinosa, fruktosa yang jika dipecah oleh bakteri-bakteri baik dalam usus kita, dapat memproduksi gas-gas yang menjadi pemicu kenaikan asam pada lambung.

4. Tomat. 

Sama halnya bawang putih, tomat memiliki kandungan pH asam yang sangat tinggi, sehingga dapat menjadi pemicu kenaikan asam pada lambungmu. Dan bagi penderita Gerd sebaiknya konsumsi tomat harus dibatasi.

Sayuran-sayuran di atas merupakan sayuran yang dapat memicu naiknya asam lambung. (*)

 

Tag
Share