Resep Kue Pukis yang Lezat dan Menggugah Selera

Kue pukis yang lezat dan menggugah selera, cocok untuk cemilan waktu santai. -Foto: rinaresep.com-Hesti

- Kocok telur dan gula pasir hingga mengembang, putih, dan berjejak.

- Masukkan campuran bahan A ke dalam kocokan telur, aduk hingga tercampur rata.

- Tambahkan tepung terigu sedikit-sedikit, bergantian dengan santan. Aduk rata.

- Masukkan vanili, garam, dan minyak goreng. Aduk hingga adonan halus dan merata.

- Diamkan adonan selama 1 jam untuk proses fermentasi.

BACA JUGA:Dukung Program Presiden, Bagikan Makanan Bergizi

BACA JUGA:Pemuda Batak Bersatu Dan Warga Tapanuli All Out Menangkan Enos-Yudha

- Panaskan cetakan dan tuang adonan, kemudian tutup. Panggang hingga matang.

- Setelah hampir matang, taburi meses atau keju sesuai selera.

- Angkat dan oleskan margarin di atas kue Pukis yang baru dipanggang.

- Sajikan dan nikmati Kue Pukis yang lembut dan lezat!

Kue Pukis ini dapat diolah dengan berbagai macam rasa, seperti cokelat atau selai buah, yang tentunya akan memanjakan lidah Anda. (*)

Tag
Share