Target Desa Marta Jaya Jadi Kampung Perikanan

PANEN: Pj Bupati OKU, H Teddy Meilwansyah lakukan panen perdana budidaya ikan lele sistem bioflok di Desa Marta Jaya, Selasa (28/11/2023). (Foto: Gus Munir/OKES)--

BACA JUGA:Sarankan Warga Tanam Cabe Mandiri

Penyerahan bantuan pemerintah meliputi bantuan dari Pj Bupati OKU berupa alat ekstrak minyak albumin dan sarana prasarana pembuatan abon ikan gabus yang akan diterima Poklasar.

Bantuan dari CSR PT Semen Baturaja untuk pembangunan budidaya magot dan budidaya cacing sutera untuk Pokdakan. Serta bantuan somor bor, pembuatan pintu air dan prasarana lainnya.

“Serta ada bantuan sembilan pompa air dari Kementerian Kelautan dan Perikanan,” ungkap Tri Aprianingsih.

Tri Aprianingsih menambahkan, budidaya ikan di Desa Marta Jaya dinilai paling berhasil di Sumsel.

BACA JUGA:Libur Nataru Diprediksi Membludak

“Sehingga Pak Agus dari Pokdakan Desa Marta Jaya diminta menjadi narasumber secara online. Tuk memberikan materi ke pembudidaya lain di Sumsel,” pungkasnya. (gsm)

BACA JUGA:Bikin malu Kota Palembang

 

 

 

Tag
Share