Prabowo Umumkan 10 Nama Pahlawan Nasional, Termasuk Soeharto?
Editor: Gus Munir
|
Minggu , 09 Nov 2025 - 21:21
Presiden Prabowo Subianto akan mengumumkan 10 nama pahlawan nasional di Istana Negara pada besok Senin, 10 November 2025.-Istimewa-
Ya, salah satu yang kita usulkan itu ada Presiden Soeharto, ada juga Presiden Abdurrahman Wahid. Dan banyak lagi tokoh-tokoh dari berbagai daerah, ujar Gus Ipul.