Ciri-Ciri Awal Kehamilan, Dari Perubahan Perut hingga Gejala Lainnya
Ilustrasi ibu hamil. -Foto: herminahospitals.com-Gus munir
OKU EKSPRES.BACAKORAN.CO - Saat menjalani program hamil, Anda mungkin mulai memperhatikan berbagai tanda awal kehamilan.
Salah satu ciri yang paling sering diamati adalah perut yang membuncit. Namun, bagaimana cara membedakan perut hamil dengan perut yang hanya dipengaruhi lemak atau kembung di tahap awal kehamilan?
Berikut ulasan tentang perubahan bentuk perut dan gejala awal kehamilan.
Perbedaan Perut Hamil dan Perut Gemuk
Selama kehamilan, bentuk perut seorang perempuan biasanya mulai berubah dan menjadi lebih menonjol.
BACA JUGA:5 Olahraga Praktis untuk Anda yang Super Sibuk
BACA JUGA:9 Dampak Negatif Minum Kopi Berlebihan yang Wajib Anda Tahu
Perut ibu hamil secara umum akan terlihat lebih tinggi, keras, dan kencang seiring bertambahnya usia kehamilan.
Namun, perubahan ini biasanya baru terlihat setelah usia kehamilan mencapai 12 minggu, ketika rahim mulai mengembang untuk menampung janin yang sedang berkembang.
Sebelum mencapai usia tersebut, banyak perempuan yang mengira perubahan pada perut mereka disebabkan oleh kembung atau lemak, bukan kehamilan.
Hal ini disebabkan oleh hormon progesteron yang dapat memicu perut terasa kencang dan menimbulkan efek seperti kembung.
BACA JUGA:7 Parfum Lokal dengan Aroma Hangat Cocok untuk Dimusim Hujan
BACA JUGA:7 Cara Ampuh Mencegah Rambut Bercabang
Gejala Awal Kehamilan