Benarkah Hipertensi Bisa Picu Ginjal Polikistik? Ini Penjelasannya

Kamis 17 Jul 2025 - 13:36 WIB
Reporter : Gus Munir
Editor : Eris Munandar

Tips Mengontrol Tekanan Darah agar Ginjal Tetap Sehat

Karena tekanan darah tinggi dapat mempercepat kerusakan ginjal, sangat penting bagi pengidap hipertensi untuk menjaga tekanan darah tetap stabil. Berikut beberapa langkah yang bisa dilakukan:

Konsumsi obat tekanan darah sesuai resep dokter dan jangan melewatkannya.

Batasi asupan garam dan pilih makanan rendah natrium.

Perbanyak makan buah, sayur, dan biji-bijian yang mendukung pola makan sehat.

Rutin berolahraga agar berat badan tetap ideal.

Berhenti merokok dan hindari konsumsi alkohol demi kesehatan ginjal yang lebih optimal.

BACA JUGA:Bahaya Hipertensi! Waspadai Risiko Gagal Ginjal Kronis

BACA JUGA:Makanan dan Minuman Ini Harus Dihindari Pengidap Hipertensi

Dengan menerapkan pola hidup sehat dan rutin memeriksakan tekanan darah, risiko kerusakan ginjal akibat hipertensi dapat ditekan semaksimal mungkin.

Kategori :