Resep Kue Kastangel Cemilan yang Pas Menemani Ngopi

Minggu 17 Nov 2024 - 15:30 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Gus Munir

OKU EKSPRES - Kue Kastangel adalah makanan yang sangat disukai banyak orang dan seringkali dimodifikasi dengan berbagai bahan.

Mulai dari cokelat, keju, selai rasa berbeda, hingga bahan lainnya. Pecinta kue dapat berkreasi dengan menambahkan selai yang beragam untuk menambah cita rasa.

Tekstur Kue Kastangel yang renyah dan tampilannya yang menggugah sangat pas untuk menemani waktu ngopi atau minum teh, terutama bagi anak-anak. 

Selain itu, dengan membuatnya sendiri, Anda bisa memastikan makanan yang dikonsumsi lebih higienis dan menggunakan bahan-bahan yang terjamin kualitasnya.

BACA JUGA:Manfaat Cengkeh, Mulai Redakan Sakit Gigi hingga Atasi Jerawat

BACA JUGA:Buah Lontar, Superfood Rendah Kalori yang Menjaga Pencernaan Tetap Lancar

Bagi yang ingin mencoba membuat Kue Kaastangel yang lezat dan lumer di mulut, berikut adalah resep yang bisa dicoba di rumah.

Kue Kastangel

Bahan:

300 gr unsalted butter

200 gr salted butter

6 butir kuning telur

300 gr keju edam

100 gr keju parmesan

650 gr tepung terigu protein rendah

Kategori :