Tips Jaga Kesehatan dan Kelembapan Bibir
Ilustrasi jaga kesehatan dan kelembapan bibir. -Foto:freepik-Hesti
OKU EKSPRES - Saat menjalani ibadah puasa, menjaga kesehatan dan kelembapan bibir sangat penting.
Hal ini tidak hanya untuk penampilan, tetapi juga untuk kenyamanan selama ibadah. Namun, mencapai bibir yang lembap tidaklah mudah karena puasa dapat menyebabkan dehidrasi.
Berikut adalah cara-cara untuk menjaga kesehatan bibir dan menghindari bibir pecah-pecah selama menjalankan ibadah puasa:
Hindari menjilat bibir
Meskipun bibir kering disebabkan oleh berkurangnya air liur, sebaiknya hindari kebiasaan menjilat bibir karena air liur dapat merusak lapisan kulit bibir.
BACA JUGA:Resep Nasi Tim Ayam Piliha Sempurna Sebagai Menu Sahur
BACA JUGA:Dikritik Soal Kurikulum Merdeka, Begini Tanggapan Nadiem
Pastikan asupan cairan terpenuhi
Minumlah minimal 8 gelas air putih per hari saat berbuka dan sahur untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi dan bibir tetap dalam kondisi baik.
Hindari konsumsi makanan asin dan pedas
Makanan asin dan pedas dapat membuat tenggorokan kering dan memperburuk kondisi bibir, sehingga hindarilah konsumsi makanan tersebut saat sahur.
Perbanyak asupan vitamin C
Vitamin C membantu mengatasi bibir kering, konsumsilah buah-buahan seperti jeruk, stroberi, atau kiwi yang kaya akan vitamin C.
Selain itu, terdapat beberapa makanan yang baik untuk menjaga kesehatan bibir: